0

KemenKopUKM Siapkan 5 Fondasi Wujudkan UMKM Sebagai Arus Utama Ekonomi Nasional

PALEMBANG, jurnal-idn.com - Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) menyiapkan lima fondasi menuju transformasi UMKM yang bernilai tambah dan produktif sebagai upaya menjadikan UMKM arus utama pembangunan ekonomi nasional. Hal tersebut disampaikan Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki saat memberikan sambutannya pada Puncak Hari UMKM Nasional 2024 yang mengangkat tema...

0

KemenKopUKM Tekankan Kolaborasi dan Sinergi Wujudkan UMKM Berdaya Saing

GORONTALO, jurnal-idn.com - Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) menekankan pentingnya kolaborasi dari pemerintah daerah (pemda), serta berbagai stakeholder mewujudkan UMKM berdaya saing terutama mengakselerasi UMKM mengembangkan usahanya serta mendorong transformasi usaha mikro agar lebih adaptif dan kompetitif. Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM (SesKemenKopUKM) Arif Rahman Hakim mengatakan, pembinaan dan pemberdayaan...