JAKARTA, jurnal-idn.com - PSSI resmi melakukan kick-off kerjasama dengan apparel baru tim nasional (timnas) Indonesia, Erigo. Dengan tagline PSSI x ERIGO Sport "Moving Forward Into The Golden Era" diharapkan, era-era kejayaan buat timnas Indonesia akan datang. Bertempat di Ganara Art, FX Sudirman, Senin (22/1/2024), PSSI mengumumkan resmi menggaet Erigo dengan...
0
Mencari Momentum Jumat Berkah Untuk Timnas Indonesia Jelang Duel Vs Ekuador di PD U-17
SURABAYA, jurnal-idn.com - Timnas Indonesja U-17 akan memulai kiprahnya di Piala Dunia U-17 2023 dengan menghadapi Ekuador pada Jumat (10/11/2023) malam. Pertandingan tersebut digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya. Jelang laga tersebut, para pemain menjalani salat Jumat di Hotel Double Tree Hilton, Surabaya. Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin...